
Halo sobat,,kali ini saya akan berbagi info tentang Daftar Nama Bayi Trend 2014... sambil menantikan kelahiran buah hati,
banyak pasangan mempersiapkan nama indah untuk calon bayi memreka.
Apakah Anda juga begitu? Masih bingung nama apa yang cocok untuk calon
bayi Anda. Berikut ini dilansir dari nameberries, beberapa inspirasi
nama bayi di tahun 2014 yang sedang menjadi trend.
Kesan Vintage
Kesan vintage atau nama-nama jadul
menjadi trend di tahun ini. Sebut saja Wilhelmina, Elizabeth, Percy,
Ethel, Edna, Edwin. Nama-nama ini justru dipilih oleh orang tua muda
yang menginginkan anak mereka akan sebesar nama-nama tersebut di masa
mendatang.
Konsonan C
Di tahun-tahun sebelumnya, nama-nama
dengan konsonan K menjadi trend dan banyak dipakai calon orang tua untuk
buah hati mereka. Di tahun ini nama dengan konsonsn C menjadi hit,
terutama yang juga mempunyai kesan vintage seperti Clarissa, Cassia,
Charlotte, Cherryl, Cassius, Clara dan sebagainya.
Nama Laki-laki untuk perempuan
Nama-nama seperti ini banyak digunakan di
negeri barat yang masih mementingkan nama belakang dan nama tengah
sebagai nama keluarga atau marga. Banyak nama tengah menggunakan nama
untuk laki-laki namun dilekatkan pada nama perempuan. Contohnya, Gracia
James, Lucy Taylor, Agnes Thomas, Clara James.
Tanaman herbal
Nama – nama tanaman herbal dan bumbu
dapur seperti Cinnamon, Lavender, Rosemarry, Cattleya atau Saffron
menjadi trend nama untuk buah hati. Nama-nama ini memiliki keindahan
tersendiri terutama jika dilekatkan pada anak perempuan.
Berbau Yunani
Yunani masih merajai inspirasi nama-nama
buah hati sebab nama-nama Yunani mempunyai makna tersendiri. Sebut saja
Chloe, Theodora, Cyrus, Penelope, Elias, Olympia akan disukai orang tua
untuk nama buah hati mereka di tahun 2014.
nah,,itulah sedikit info tentang Daftar Nama Bayi Trend 2014..semoga bermanfaat...
sumber : http://carapedia.com
Title : Daftar Nama Bayi Trend 2014
Description : Halo sobat,,kali ini saya akan berbagi info tentang Daftar Nama Bayi Trend 2014... sambil menantikan kelahiran buah hati, banyak pas...
Description : Halo sobat,,kali ini saya akan berbagi info tentang Daftar Nama Bayi Trend 2014... sambil menantikan kelahiran buah hati, banyak pas...
0 Response to "Daftar Nama Bayi Trend 2014"
Post a Comment